Jumat, 23 September 2011

Ideologi, Pancasila, dan Konstitusi (Bagian Pertama dari Satu Tulisan)

Oleh: Prof. Dr. Jimly Asshiddiqie, S.H.[1]

PendahuluanPada prinsipnya terdapat tiga arti utama dari kata ideologi, yaitu (1) ideologi sebagai kesadaran palsu; (2) ideologi dalam arti netral; dan (3) ideologi dalam arti keyakinan yang tidak ilmiah. [2] Ideologi dalam arti yang pertama, yaitu sebagai kesadaran palsu biasanya dipergunakan oleh kalangan filosof dan ilmuwan sosial. Ideologi adalah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar